Foto-Foto Ini Buktikan Dahsyatnya Banjir Bandang Di Garut Setara Dengan Tsunami
Kabupaten Garut mengalami kerusakan parah akibat banjir bandang yang disebabkan meluapnya Sungai Cimanuk pada Selasa (20/9/2016) malam hingga Rabu (21/9/2016). Akibat bencana alam ini, puluhan orang meninggal dunia dan puluhan lainnya dilaporkan menghilang.
Bencana banjir bandang di Garut dinilai yang terbesar yang pernah terjadi sepanjang sejarah Indonesia. Air bah hancurkan semua yang dilewatinya, bangunan yang kokoh pun tak kuasa menahan derasnya banjir bandang Garut yang nyaris saja setara dengan tsunami.
Ratusan rumah hancur, mobil saling bertumpukan, jalanan jadi kotor, air banjir benar-benar memporak porandakan Garut, seperti bencana tsunami pada tahun 2004 yang mengubah Aceh rata dengan tanah.
Berikut ini Wow Menariknya berhasil menghimpun beberapa foto dahsyatnya banjir bandang di Garut yang setara dengan tsunami.
Ratusan rumah terendam air banjir.
(foto: kbknews.id) |
(foto: tren.co.id) |
(foto: BNPB) |
(foto: omediapc.com) |
(foto: mongabay.co.id) |