5 Artis Indonesia Yang Pernah Jadi Dubber Film Animasi


Menjadi seorang dubber atau pengisi suara memang tak mudah. Selarasnya kita harus mampu mengubah suara sesuai dengan karakter yang diperankan. Tak hanya itu, menjadi seorang dubber juga dituntut untuk menghidupkan suasana dengan beragam ekspresi melalui suara.

Memilih para selebriti kondang untuk menjadi seorang pengisi suara kini memang telah menjadi salah satu pilihan para produsen film animasi, yang tentunya dapat menaikan pamor dari film-film tersebut.

Di Indonesia banyak film-film luar negeri yang ditayangkan dengan didominasi berbahasa Indonesia salah satunya yaitu film animasi. Ada banyak para selebriti Indonesia yang ternyata pernah mengisi suara film-film animasi.

Bakat mereka tentu pantut diacungi jempol karena selain mereka pandai dalam berakting di depan layar, mereka juga jago dan berhasil menjadi dubber dalam film animasi.


5. Syahrini jadi dubber karakter dari karakter Destiny di film Finding Dory versi Bahasa Indonesia.


4. Indra Bekti jadi dubber karakter Alex di film Madagascar 3 Europe�s Most Wanted versi Bahasa Indonesia.


3. Reza Rahadian jad dubber karakter Danu di film Batle Of Surabaya.


2. Fitri Tropica jadi dubber karakter Captain Dubois di film Madagascar 3 Europe�s Most Wanted versi Bahasa Indonesia.


1. Raffi Ahmad jadi dubber tokoh Bailey di film Finding Dory versi Bahasa Indonesia.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel